Terms of Service
Ada beberapa ketentuan layanan yang harus diperhatikan bagi pengunjung dan pembaca blog dalil.sodikin.com. Ketentuan layanan ini dimaksudkan sebagai rambu-rambu demi kebaikan dan kenyamanan bersama.
Berikut ini adalah Ketentuan Layanan yang berlaku bagi seluruh pengunjung dan pembaca dalil.sodikin.com:
Berikut ini adalah Ketentuan Layanan yang berlaku bagi seluruh pengunjung dan pembaca dalil.sodikin.com:
- Blog ini bersifat terbuka dan siapa saja boleh mengakses tanpa dibatasi oleh ras, suku, agama, dan budaya karena informasi bermanfaat adalah hak siapa saja.
- Siapa saja boleh mengkopi dan menyebarluaskan isinya. Asalkan Anda mencantumkan sumbernya, yaitu dalil.sodikin.com
- Bila berkenan, silahkan memberikan komentar dan atau masukan pada setiap posting
- Komentar dan masukan yang Anda berikan harap bersifat membangun dan tidak spam agar blog ini menjadi blog yang baik dan bermanfaat
- Terima kasih atas segala atensi yang Anda berikan
- Mengingat yang tertulis di blog ini adalah ayat-ayat Al-Qur'an dan Hadits Nabi Muhammad SAW yang sangat mulia maka para pembaca diharuskan menempatkannya dalam posisi terhormat.
Posting Komentar untuk "Terms of Service"